Keuntungan Dengan Menggunakan Sistem POS

image

Penawaran Diskon

Dalam bisnis retail produk kosmetik dan kecantikan, diskon sangat bagus untuk mendorong penjualan khususnya jika ada event besar. Software POS Online dapat dimaksimalkan untuk membantu dengan setup diskon otomatis jumlah diskon, ini dapat dilakukan baik dengan persentase atau dengan jumlah tertentu, seperti “50% off”, atau Buy One Get One. Sistem akan secara otomatis menghitung harga setelah diskon.

Promosi pada Display Software POS

Dengan menggunakan fitur promosi Software POS Online, dapat mendorong pembelian impulsif yang baik dan mendorong lebih banyak penjualan. Di toko produk kosmetik dan kecantikan, pelanggan akan tertarik menambahkan produk lain setelah melihat promosi di layar POS ketika mereka sedang membayar.

Mengelola Toko Elektronik Cabang dengan Software POS Online

Dengan Software POS Online, dapat diintegrasikan dengan website penjualan toko elektronik. Sehingga tidak semua transaksi harus dikirim. Ada peluang upselling ketika berhasil mendorong customer memilih fitur Pick Up in Store. Fitur ini dapat mendorong pelanggan datang ke toko, sehingga akan meningkatkan traffic toko. Berikan penawaran menarik ketika pelanggan datang ke toko, manfaatkan pembelian impulsif mereka dengan promo yang menarik.

Hilangkan biaya pengiriman dan Dorong Pickup Later

Anda dapat menawarkan, dengan POS , lokasi yang fleksibel dan opsi pengambilan waktu. Staf harus dapat membuat pesanan penjualan dengan cepat untuk beberapa toko dalam sistem. Pada saat yang sama, Anda dapat mengganti biaya pengiriman dengan kupon dan dengan cara ini, Anda akan mempertahankan pelanggan Anda dan memastikan bahwa mereka akan kembali lagi untuk menggunakan kupon itu.

Teknik Up-selling dan Cross-selling untuk POS Toko Spareparts Otomotif

Ketika pelanggan membutuhkan filter oli. Rekan tim Anda akan dengan mudah dapat memberikan yang tepat, tetapi dengan hanya mengajukan beberapa pertanyaan tambahan tentang jarak tempuh antara penggantian oli, mereka sekarang dapat menjual ke filter yang lebih mahal yang dapat menangani peningkatan jarak tempuh. Pelanggan tidak hanya merasa bahwa mereka disupport penuh secara efisien, tetapi juga dapat menghasilkan margin yang lebih baik.

Manfaatkan informasi pelanggan untuk membuat strategi penjualan silang

Setelah mendukung pelanggan memilih filter oli yang lebih baik, dan ketika datang musim hujan staff toko / bengkel mobil dapat menyarankan wiper baru untuk kendaraan yang sama. Dengan Software POS Online proses cross-sell menjadi cepat dan mudah dikontrol dan meningkatkan pergerakan stok inventory.

Baca Juga : 5 Cara Meningkatkan Margin Keuntungan Retail

turboly.com