Jangan Salah, Beauty Advisor dan SPG itu Berbeda

image

Setiap brand kosmetik membutuhkan kehadiran Beauty Advisor (BA) untuk menunjang tercapainya target pemasaran.Para Beauty Advisor lah yang pertama kali bertemu secara langsung dengan customer. Oleh karena itu, fungsi, tugas, dan tanggung jawab Beauty Advisor tak bisa dianggap ,udah

Beauty Advisor wajib membantu customer memiliki pengetahuan tentang produk yang hendak mereka beli. Pentingnya peran BA dalam mendukung perusahaan kosmetik, maka seorang BA berikut adalah sederet fungsi dan tugas BA dalam perusahaan kosmetik.

Melayani Pelanggan

Melayani pelanggan menjadi pintu terdepan dalam menawarkan produk-produk kosmetik. Beauty Advisor wajib memberikan saran atau konsultasi kecantikan kepada pembeli untuk mengenali kebutuhan pelanggan. Setelah mengetahui apa yang dibutuhkan pelanggan, Beauty Advisor menentukan jenis produk yang paling tepat sesuai kebutuhan pelanggan.

Product Knowledge

Selain itu, Beauty Advisor juga harus bisa memberikan pelayanan terbaik kepada pelanggan. Pengetahuan tentang produk wajib dikuasai dengan baik oleh Beauty Advisor. Dengan demikian, Beauty Advisor dapat memberikan pilihan produk yang sesuai dengan kebutuhan pembeli.

Laporan dan Stok Barang

Selain melayani customer, Beauty Advisor juga menyusun berbagai macam laporan yang berkaitan dengan penjualan. Laporan seperti penjualan, pelanggan dan juga harus tahu jumlah stok barang yang tersedia di toko. Apabila ada varian produk yang habis maka BA wajib order lagi kepada perusahaan untuk menambah persediaan barang.

Untuk memudahkan tugas BA dan operasional toko kosmetik secara umum, maka diperlukan Software ERP untuk Kosmetik dan produk kecantikan untuk membantu memberikan pelayanan maksimal kepada pelanggan.

Baca Juga : Alasan Toko Kosmetik Menawarkan Program Membership

turboly.com